Gak ada yang mau tua-tua masih repot mikirin duit. Di Indonesia, sebagian besar lansia belum punya tabungan pensiun yang cukup. Fakta menyedihkan?
Laporan Asian Development Bank 2023
menyebutkan di Indonesia, rata-rata orang mulai bekerja di umur 15-24. Artinya, ada 35-44 tahun masa produktif untuk nabung dana pensiun.
Faktanya 60% lansia di Indonesia memang bisa punya rumah, tapi cuma 9% yang punya tabungan pensiun.
50%-nya bahkan ngandelin transferan dari anak buat biaya hidup sehari-har. ๐
Angka harapan hidup di Indonesia mencapai 71 tahun, sedangkan batas usia pensiun ditetapkan di 59 tahun. Ada โก 12 tahun masa hidup dihabiskan tanpa pendapatan aktif dan tabungan pensiun.
Generasi muda, ini saatnya bikin perubahan! Mulai kerja rata-rata di umur 15-24 tahun memberi kita waktu bertahun-tahun untuk mulai nabung. Tapi, perencanaan keuangan yang kurang, literasi finansial yang minimal, dan sistem pensiun yang belum optimal bikin banyak dari kita bisa jadi bagian dari โGenerasi Sandwichโ di masa depan. ๐๐
Jangan sampai terjebak! Mulai dari sekarang, pikirkan masa depanmu dengan serius. Anggap kamu punya dana pensiun Rp1,5 miliar atau Rp15 miliar, depending on your lifestyle, kedengerannya banyak, tapi akan cukup kah 30 tahun lagi dengan inflasi yang terus naik? ๐ฐ๐
Investasi bukan hanya soal menyimpan, tapi membuat uangmu bekerja. Dengan mengalokasikan sedikit uang setiap bulan ke investasi yang tepat seperti trading, kamu bisa mendapatkan returns yang bisa mengalahkan inflasi. Ini bukan cuma soal dana pensiun, tapi juga tentang memastikan kamu gak cuma bertahan, tapi bisa enjoy hidup di hari tua. Invest now, thank yourself later! ๐๐
โ-+++
Salam #HidupTenangSenang
Novry Simanjuntak, #OpungBrielle
FB, IG, TikTok, Youtube, Telegram = @simanjuntaknovry